Doa di Antara Rukun Yamani & Hajar Aswad

Bacaan doa ketika tawaf di antara Rukun Yamani dan Hajar Aswad.

Kontrol Baca
Tampilkan Bagian

1. Doa Antara Rukun Yamani & Hajar Aswad

0 / 1
Arab
رَبَّنَا آتِنَا فِي الدُّنْيَا حَسَنَةً وَفِي الآخِرَةِ حَسَنَةً وَقِنَا عَذَابَ النَّارِ
Latin
Rabbanaa aatinaa fid-dunyaa hasanah, wa fil aakhirati hasanah, wa qinaa 'adzaaban-naar.
Terjemah
"Wahai Tuhan kami, berilah kami kebaikan di dunia dan kebaikan di akhirat, dan peliharalah kami dari siksa neraka."
Sumber
QS. Al-Baqarah: 201. HR. Abu Dawud 2/179 dan Ahmad 3/411. Lihat Shahihul Jami' 4/291.

Bagikan Halaman Ini

WhatsApp Telegram

Dukung Pengembangan

Bantu kami menambah materi dan fitur agar pembaca semakin nyaman. Dukungan Anda sangat berarti.