Doa Ketika Melihat Orang Tertimpa Cobaan

Bacaan doa ketika melihat orang lain tertimpa musibah atau cobaan.

Kontrol Baca
Tampilkan Bagian

1. Doa Ketika Melihat Orang Lain Tertimpa Cobaan

0 / 1
Arab
الْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِي عَافَانِي مِمَّا ابْتَلَاكَ بِهِ، وَفَضَّلَنِي عَلَى كَثِيرٍ مِمَّنْ خَلَقَ تَفْضِيلاً
Latin
Alhamdulillahil-ladzii 'aafaanii mimmab-talaaka bih, wa fadh-dhalanii 'alaa katsiirin mimman khalaqa tafdhiilaa.
Terjemah
Segala puji bagi Allah yang telah menyelamatkanku dari apa yang menimpamu, dan memberiku keutamaan di atas banyak makhluk ciptaan-Nya.
Keutamaan
Barangsiapa yang membaca doa ini, maka ia tidak akan ditimpa cobaan tersebut.
Sumber
HR. At-Tirmidzi 5/493. Lihat Shahih At-Tirmidzi 3/153.

Bagikan Halaman Ini

WhatsApp Telegram

Dukung Pengembangan

Bantu kami menambah materi dan fitur agar pembaca semakin nyaman. Dukungan Anda sangat berarti.